Info HP Android Murah 2015 - Pilihan HP Android 4G LTE dibawah 1 juta rupiah rasa lokal Advan i45 dengan spek yang cukup mumpuni.
Ponsel android yang mendukung jaringan internet cepat 4G LTE semakin menjamur seiring dengan makin meningkatnya minat pengguna samrtphones yang ingin merasakan sensasi kecepatan berselancar di dunia maya dengan jaringan cepat 4G LTE. berbagai vendor lokal pun seolah juga ikut berlomba untuk menarik minat konsumen dengan produk produk smartphones terbarunya yang menawarkan fitur 4G ini, salah satunya adalah Advan dengan ponsel 4G LTE murah Advan i45 yang harganya tidak sampai 1 juta rupiah.
Meskipun dibanderol dengan harga yang murah namun ponsel 4G LTE advan i45 ini tergolong memiliki spesifikasi yang cukup canggih yakni dibekali dengan kinerja prosesor quadcore 1,3Ghz dan Ram 1GB. selain itu ukuran layar 4,5 inchi berteknologi IPS juga menjadi andalan dari ponsel ini.
Spesifikasi Lengkap Advan i45
- Jaringan GSM-GSM Dual SIM
- Layar 4,5 inci
- Sistem Operasi Android 5.1 Lollipop
- CPU Quad-core Core 1 GHz
- Penyimpanan Memori Internal 8 GB, MicroSD up to 32 GB
- RAM 1 GB
- Kamera Utama: 5 MP + LED flash autofocus – Depan: 3 MP
- Konektifitas 4G LTE, 3G-HSDPA, Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot, Bluetooth, port USB, GPS, Jack 3.5mm
- Multimedia Voice/Video Recorder, Audio/Video player
- Baterai Li-ion 1600 mAh
Diatas adalah daftar spesifikasi lengkap dari ponsel 4G LTE murah Advan i45 yang dijual dengan harga 900 ribuan diberbagai toko online. mengingat harganya yang tergolong murah maka tak heran jika spesifikasi yang ditanam pada ponsel 4G ini terbilang cukup usang pasalnya ponsel android 4G terbaru rata-rata telah mengadopsi ukuran Ram 2GB dengan penyimpanan internal 16GB, namun tentu saja harganya masih berada diatas 1 jutaan. {baca juga : 5 ponsel 4G 1 jutaan lainnya }
Nah itulah sedikit ulasan tentang Advan i45 - Ponsel 4G LTE Murah 1 jutaan 2016 yang tergolong murah dengan spesifikasi secukupnya, pasalnya ponsel ini memang di produksi guna menyasar kalangan bawah yang ingin ikut mencicipi sensasi kecepatan akses internet cepat di jalur LTE.
0 komentar:
Posting Komentar